Episoder
-
Masyarakat AS yang beragam turut terlihat dari ekspresi identitasnya melalui karya seni. Keberagaman masyarakat berawal dari migrasi orang-orang dari berbagai bangsa baik bersifat permanen, maupun tinggal untuk sementara. Beragam etnis seperti Amerika-Indian, Native Alaska, Asia-Amerika, Afrika-Amerika, Hispanik, Latino, Spanish, Timur Tengah, Afrika Utara-Amerika, Native Hawaian, Pacific Islander dan orang kulit putih. Mereka, para diaspora, berada pada lingkungan berbeda dari tempat asalnya, yang menuntutnya untuk beradaptasi, sambil tetap menjaga eksistensi etnis, bangsa maupun religiusitas asalnya. Dalam hal ini, orang Indonesia tercakup dalam geografis Asia-Pasifik. Bagaimana kemudian orang Indonesia berposisi dan beradaptasi dengan lingkungan yang beragam di AS, khususnya melalui praktik kesenian? Untuk menjawabnya, ikuti perbincangan tentang pengalaman seorang Indonesia yang studi seni media di Ohio University, AS, Zul Tinarbuko
-
Kisah pak Hariadi, sebagai mantan pegusaha bioskop keliling, yang mengalami masa kejayaan di era 1980an. Setelah bioskop besar menguasai peredaran film, bioskop keliling mulai surut karena kesusahan mendapatkan pasokan film.
Kisah lengkapnya bisa dibaca di http://www.brikolase.com/2019/11/09/hariadi-bioskop-keliling-ujung-tombak-film-nasional/ -
Mangler du episoder?